Saturday, March 9, 2013

Cetak Offset - Brosur, Nota, Kop Surat, Amplop, Map, Dll

Cetak Separasi & Non Separasi

NOTA
Sekilas tentang Spesifikasi Bahan Baku dan Cetak.
Nota pada umumnya berbahan baku Kertas Berjenis NCR, Karena selain harga yang tidak jauh berbeda dengan bahan kertas Dorslag dengan menggunakan Karbon pada tiap lembar sisi kertas,
Menggunakan bahan NCR sangat praktis, sebab tanpa menggunakan Karbon.
NCR atau disebut juga NICE CARBON.
Bahan ini mengandung Carbon dan umumnya dipakai untuk pembuatan jenis buku atau dokumen apapaun yang memerlukan adanya rangkap/duplikasi,
Misal ; Nota, FAktur, Invoice, Surat Jalan, Delivery Order, dll
NCR tidak seperti kertas pada umumnya sebab pada bagian paling atas bila kita menuliskan sesuatu maka otomatis akan tembus pada lapisan dibawahnya sebab KErtas NCR ini mengandung Carbon pada setiap lembarnya.
Untuk harga silahkan Klik disini



KOP SURAT
Bahan baku HVS dengan gramasi umum 70gr, 80gr, hingga 100gr.
Ukuran yang digunakan pada Umumnya adalah Kwarto [A4] dan Folio.



AMPLOP

2 comments: